Thursday, July 2, 2015

Tips Menghilangkan Bekas Jerawat di Kulit Wajah

Tips Menghilangkan Bekas Jerawat di Kulit Wajah - Jerawat adalah sebuah penyakit yang bisa melanda siapa saja baik itu remaja atau orang dewasa dan akhir dari sebuah jerawat menimbulkan noda hitam atau flek hitam yang sangat mengganggu dan merusak penampilan, bahkan juga bisa menurunkan rasa percaya diri dari setiap orang.

Tips Menghilangkan Bekas Jerawat di Kulit Wajah

Inilah cara atau tips alami dan ampuh untuk menghilangkan bekas jerawat.


1. Minyak Rosehip

Tips Menghilangkan Bekas Jerawat di Kulit Wajah

Minyak Rosehip sarat dengan vitamin dan antioxidan yang mampu menjaga kulit tetap halus dan sehat. Meski pembuktian akan efektifitas minyak rosehip untuk menghilangkan bekas jerawat masih sedang diteliti, namun penggunaannya oleh banyak orang ternyata terbukti ampuh memperbaiki bekas jerawat, bekas luka maupun noda di kulit. Dengan penggunaan teratur (2x sehari), noda dan bekas jerawat akan perlahan-lahan hilang dan tidak terlihat lagi.


2. Buah Lemon

Tips Menghilangkan Bekas Jerawat di Kulit Wajah

Lemon dikenal sebagai buah yang kaya akan kandungan vitamin C yang baik untuk kesehatan dan kecantikan kulit. Lemon adalah salah satu buah yang mampu menghilangkan bekas jerawat secara efektif, alami, mengangkat kulit mati dan merangsang pertumbuhan jaringan kulit baru. Siapkan buah lemon segar kemudian peras atau blender sehingga menjadi jus. Oleskan ke daerah muka yang memiliki bekas luka jerawat selama 3-4 menit perharinya.

3. Madu

Tips Menghilangkan Bekas Jerawat di Kulit Wajah

Madu dapat menghilangkan bekas jerawat, menyamarkan parut, dan noda hitam di wajah. Selain itu madu juga mampu menghilangkan dan mencegah jerawat di wajah, membuat kulit lembut & lembab (moisturizer), mengurangi kulit merah dan iritasi (anti bakteri). Oleskan madu di kulit wajah saat malam hari untuk mendapatkan hasil yang optimal.


4. Minyak Zaitun (olive oil)

Tips Menghilangkan Bekas Jerawat di Kulit Wajah

Bahan alami lain yang mampu menghilangkan bekas jerawat diwajah dan memiliki sifat menyembuhkan secara alami adalah minyak zaitun. Olesi dan pijat secara lembut bagian yang memiliki bekas jerawat secara beberapa kali dalam sehari.

Gunakan minyak vitamin E. Vitamin E minyak memiliki sifat pelembab yang luar biasa dan merupakan pengobatan yang efektif untuk bekas jerawat. Usapkan minyak vitamin E murni di kulit muka 2-3 kali sehari, hasilnya akan tampak minimal 2 minggu kemudian.


5. Krim Skin Whitening

Tips Menghilangkan Bekas Jerawat di Kulit Wajah

Krim pemutih kulit biasanya bermanfaat bagi orang yang memiliki bekas jerawat karena tidak terlalu mahal, mudah digunakan dan didapatkan. Skin Whitening biasanya dibuat dengan bahan Kojic acid, glycolic acid dan vitamin c sebagai bahan aktif. Beberapa produk pemutih wajah memang dapat menyamarkan bekas jerawat secara cepat, tapi pastikan Anda memilih produkyang tidak memiliki bahan merkuri dan utamakan penyembuhan secara alami.


6. Es batu

Tips Menghilangkan Bekas Jerawat di Kulit Wajah

Cara perawatan ini paling baik untuk luka bekas jerawat yang baru saja diderita atau sedang meradang. Suhu es batu yang rendah mengurangi pembengkakan dan membuat pemburuh darah menyusut sehingga hanya akan meninggalkan bekas luka yang kecil. Untuk cara penerapannya, sediakan es batu kemudian bungkus dengan kain lembut lalu usapkan di jerawat yang pecah selama 5-10 menit.

Bekas jerawat akan memudar secara perlahan-lahan, jadi Anda harus bersabar. Namun, bila setelah beberapa bulan bekas jerawat tidak hilang / memudar maka ada baiknya mengkonsultasikan masalah tersebut ke dokter kulit. Dokter kulit dapat memberikan produk, obat yg tepat atau memberi pilihan untuk penyembuhan melalui sinar laser sesuai dengan jenis & kondisi kulit wajah.

No comments:

Post a Comment